Pesisir Barat Event Krui Fair 2022 resmi di tutup Rabu malam (16/6/22) oleh Wakil Bupati A.zulqoini Syarif SH, Turut hadir Ketua TP-PKK, Ketua, Wakil Ketua dan anggota DPRD Kab Pesisir Barat, 16 Marga Sai Batin, Para Staf Ahli, Asisten, Pimpinan OPD, para Kabag Setda, Para Camat dan Masyarakat.
Di ketahui peserta pameraran berjumlah 49 (empat puluh sembilan) terdiri dari 27 (duapuluh tujuh) stand Organisasi perangkat daerah OPD 1 (satu) stant PKK 2 (dua) stand Pemerintah Kabupaten Tanggamus dan Lampung barat, 1 (satu) stand BUMN, BUMD dan UMKM.
Adapun pemenang stand pameran kategori BUMN, Suasta dan Umum juara 3 (tiga) di raih oleh Melasti mart, 2 (dua) Kabupaten tenggamus, 1(satu) Bank lampung.
Juara harapan kategori kecamatan, 3 (tiga) Kec Lemong, 2 (dua) Kec Pesisir tengah, 1(satu) Kec Krui selatan.
Juara 3 (tiga) kategori kecamatan di raih oleh Kec Pulau pisang, 2 (dua) Kec Pesisir selatan, 1 (satu) Kec Ngambur.
Harapan kategori OPD 3 (tiga) Dinas koperasi UMKM dan Perdagangan, 2 (dua) Pariwisata, 1 (satu) Tim penggerak PKK dan Dekransda.
Juara 3 (tiga) Sekretariat DPRD, 2 (dua) Sekretariat daerah dan juara 1 (Pertama) kategori OPD di raih oleh Dinas kesehatan.
Dalam sambutannya Wakil bupati A.Zulqoini menyamapaikan Ucapan selamat datang kepada tamu undangan dan masyarakat baik dari dalam dan luar daerah.
Selain itu “Terimakasih kepada Panitia Pelaksana Krui Fair dan semua pihak yang telah bekerja dengan maksimal sehingga seluruh rangkaian kegiatan Krui Fair dapat berjalan sesuai rencana”.punglasnya
Acara di lanjutkan dengan pembagian hadiah bagi para juara serta puluhan hadiah perlengkapan alat rumah tangga seperti Dispeser, Kulkas hingga Sepeda motor, yang di undi secara acak di selangi hiburan orkes tradisional dengan bintang tamu Iwan sagita. (Bus/Ar)
Be the first to write a comment.